Nyatanya terlalu banyak hal yang ingin kita pelajari, ini dan itu dan semuanya. Kapan semua ini akan selesai? Jawabannya gak akan pernah selesai! Kok sentimen banget, Da? Ya, memang sepanjang hidup kita harus belajar, bukan? Hidup itu adalah untuk belajar, maka selama...
Berhasil lulusan dari perguruan tinggi tempat kamu menuntut ilmu merupakan pencapaian yang luar biasa. Hanya saja, lulus dari kampus itu hanyalah awal dari perjuanganmu yang sesungguhnya. Sebab setelah itu kamu perlu mencari kerja dan sebagainya.Bicara soal cari kerja...
Rasanya hampir semua mahasiswa punya mimpi mendapatkan IPK tinggi di setiap akhir semester. Pun kalau ada yang tidak, itu mah dianya yang gak serius kuliah. Tapi sayangnya, mendapatkan IPK yang tinggi bukan hal yang mudah. Terlebih bagi mereka yang kuliah di jurusan...
Teman-teman kita di luar sana seringkali salah kaprah dan menyamakan antara jalur pendidikan strata dengan diploma, padahal itu sangat berbeda lho. Oleh karena itu, kalau ada alumni D3 nyambung ke S1 itu bisa dibilang “sesat”—meskipun itu tergantung motivasinya...
Motivasi Belajar – Banyak yang bilang kalau belajar itu menjemukan. Hmm, saya setuju saja sih. Tapi masalahnya adalah di motivasi, besarnya motivasi belajar akan mempengaruhi seberapa lama kita dapat bertahan menghadapi kejenuhan itu. Orang yang memiliki...
Sebelum saya menjelaskan mengenai alasan masuk lembaga dakwah kampus, saya ingin bercerita terlebih dahulu. Ketika masih duduk di bangku S1 dulu, saya termasuk aktif dalam kegiatan lembaga dakwah kampus. Terhitung 4 tahun saya gabung dalam susunan pengurus lembaga...
Recent Comments