Tentang Bagaimana Kita Memandang Ramadhan

Habis Sya’ban, datanglah Ramadhan. Alhamdulillah Allah masih memberikan kita kesempatan untuk bertemu dengan Ramadhan yang mulia. Allah masih memberikan kita umur yang panjang, raga dan jiwa yang sehat. Maka, nikmat Tuhanmu yang manakah yang kamu dustakan?Ketika...

Alasan Kenapa Mengawal Mimpi Itu Teramat Penting

Setiap orang mempunyai mimpi. Mimpi yang mereka tentukan sendiri dan mereka taruh setinggi-tingginya. Pun bermimpi adalah hak semua orang, tapi sekadar bermimpi saja belumlah cukup. Kamu perlu untuk mengawalnya, bila kau menggantungnya tinggi kau perlu untuk...

12 Kiat Menjadi Pelajar Hebat

Apakah kamu seorang mahasiswa? Atau seorang pelajar? Menjadi pelajar terkadang merupakan profesi yang sulit. Kamu akan menghadapi hal-hal yang sama secara berulang-ulang. Setiap hari melakukan hal yang (mungkin) menjemukan hanya untuk mendapatkan nilai atau gelar dari...

10 Alasan Kenapa Membaca Buku Menyelamatkan Hidupmu

Kita mulai tulisan ini dengan peribahasa yang sangat populer itu: buku adalah jendela dunia. Seseorang yang meluangkan waktunya untuk membaca adalah orang yang memberi kesempatan bagi dirinya sendiri untuk mengetahui lebih banyak hal, mengembangkan ranah pemikirannya...

Penjelasan Ilmiah Kenapa Kita Suka Membaca Cerita

Seringkali kita dibuat penasaran dengan sebuah cerita yang meskipun kita tahu itu hanya fiktif belaka. Seperti fans manga Naruto yang ribut-ribut saking penasarannya tentang sebenarnya Sarada anaknya Karin atau Sakura. Atau juga tentang fans One Piece yang penasaran...
error: Konten dilindungi